Watermelon Sugar… Ugh!

Oh, betapa algoritma ini kurang ajar. Hari itu tertanggal 23 Maret 2020, dan YouTube menyuguhkan rekomendasi yang sekonyong-konyong: video Harry Styles manggung di NPR Music Tiny Desk. Sebenarnya rekomendasi itu […]