MELIHATĀ Rhoma Irama dan Kaka Slank berada dalam satu panggung itu ibarat melihat baik dan buruk. Rhoma, nyaris kepala enam waktu itu, sudah merasakan dan melewati masa muda yang bergairah dan […]
Anak-Anak Memang Harus Bahagia
Bahkan di Jakarta, kota yang katanya sama sekali menihilkan kemanusiaan, anak-anak masih bahagia dengan caranya sendiri. Kemarin malam, sewaktu mau menjemput seorang teman di Rawajati, motor harus berjalan pelan karena […]
Sekaleng Cola di Pyongyang
Di Restoran Pyongnyang, kamu bisa mencoba hidangan Korea Utara. Juga Aneka Ria Safari ala-ala. Korea Utara dan para pemimpinnya mungkin adalah dua hal yang kerap disalahpahami. Media barat selalu menggambarkan […]
Waktu (Memang Bisa) Terbang
Beberapa waktu lalu saya dikirimi foto oleh Nyen. Dua foto berbeda waktu yang ditumpuk atas bawah. Saya meringis. Foto itu menunjukkan bahwa waktu memang bisa terbang. Foto pertama diambil, kalau […]